Langsung ke konten utama

Array

Pengertian Array

  • Array merupakan struktur data dengan tipe data yang sama. 
  • Array pada Java merupakan obyek dengan posisi yang disebut elemen.
  • Elemen dari array dimulai dengan 0 (nol).

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengertian Queue dalam Struktur Data

  Pengertian Struktur Data Queue Queue adalah kumpulan data dengan penambahan data melalui satu sisi, yaitu belakang (tail) dan penghapusan data hanya melalui sisi depan (head). Konsepnya hampir sama dengan Stack, perbedaannya adalah operasi penambahan dan penghapusan pada ujung yang bebeda. Penghapusan dilakukan pada bagian depan (front) dan penambahan berlaku pada bagian belakang (Rear). Elemen-elemen di dalam antrian dapat bertipe integer, real, record dalam bentuk sederhana atau terstruktur. Queue disebut juga “Waiting Line” yaitu penambahan elemen baru dilakukan pada bagian belakang dan penghapusan elemen dilakukan pada bagian depan. Sistem pada pengaksesan pada Queue menggunakan sistem FIFO (First In First Out), artinya elemen yang pertama masuk itu yang akan pertama dikeluarkan dari Queue. Queue jika diartikan secara harfiah, queue berarti antrian. Operasi – operasi pada Queue atau Antrian: 1. tambah(menambah item pada belakang antrian) 2. hapus ...